Senin, 31 Maret 2014

SEMUA TENTANG UN DAN US/M TAHUN PELAJARAN 2013/2014

SEMUA TENTANG UN DAN US/M TAHUN PELAJARAN 2013/2014

Sebentar lagi semua satuan pendidikan akan melaksanakan Ujian Nasional dan Ujian Sekolah/Madrasah. Perlu persiapan yang matang oleh semua warga sekolah/madrasah agar pelaksanaanya dapat berjalan dengan baik dan sukses sehingga bisa memperoleh hasil yang diharapkan. 

Ujian Nasional atau kepanjangan dari UN merupakan kegiatan pengukuran dan penilaian pencapaian kompetensi lulusan secara nasional pada mata pelajaran tertentu dalam kelompok mata pelajaran ilmu pengetahuan dan teknologi.

Sedangkan Ujian Sekolah/Madrasah (US/M) adalah kegiatan yang dilakukan oleh satuan pendidikan untuk mengukur pencapaian kompetensi peserta didik sebagai pengakuan prestasi belajar dan/atau penyelesaian dari Sekolah/Madrasah.

Berikut ini dokumen dokumen terkait pelaksanaan UN dan US/M. 

TINGKAT SD/MI :

TINGKAT SMP/MTs :

TINGKAT SMA/MA/SMK :
Semoga bermanfaat, dan jangan lupa berkunjung kembali ke laman ini untuk mengunduh dokumen selanjutnya yang akan diupdate. Terima kasih.. Wassalam...

IKUTI POST DISINI

Twitter Feed Facebook Google Plus Youtube